Berita Liputan

Percepatan Pengarusutamaan Naskah Ulama Nusantara

0
Please log in or register to do it.

Bangkalan, 22 Januari 2025

Kepala Disperpusip Jatim, Ir. Tiat S. Suwardi, M.Si., sowan ke Nahdlatut Turots untuk memperkuat sinergi pelestarian manuskrip ulama Nusantara. Dalam pertemuan ini, dibahas kerja sama strategis seperti digitalisasi naskah, pameran, hingga pengajuan Memory of the World (MOW).

Mari bersama menjaga warisan intelektual ulama Nusantara untuk generasi mendatang!

Foto dan berita dari:
https://www.facebook.com/@disperpusipprovjatim/

Meriahkan Puncak Harlah NU, Nahdlatut Turots Gelar Pameran Naskah di Mertajasah
PW LTNNU JATIM Berharap Lahirnya Nahdlatut Turots